IBX5980432E7F390 Perangkat Pembelajaran al-Qur'an Hadits Kelas 3 MI KTSP - Reniwuzz

Perangkat Pembelajaran al-Qur'an Hadits Kelas 3 MI KTSP

Perangkat Pembelajaran al-Qur'an Hadits
Kelas 3 MI KTSP



Perangkat Pembelajaran al-Qur'an Hadits Kelas 3 MI KTSP
Inti dan kunci keberhasilan dari pendidikan ditentukan oleh kualitas proses pembelajaran. Kualifikasi proses pembelajaran antara lain ditentukan oleh adanya perencanaan pembelajaran yang baik. Oleh karena seorang guru berperan sebagai planner yang harus mampu merancang proses pembelajaran dengan baik. Berkaitan dengan hal tersebut saya share perangkat pembelajaran al-Qur'an Hadits Kelas 3 MI muatan Kurikulum 2006 (KTSP) yang dapat dijadikan referensi bagi sahabat guru dalam menyusun perencanaan pembelajaran dengan baik.

1. SKL SK KD Qurdis Kelas 3. Download
2. Pemetaan KD Qurdis Kelas 3. Download
3. Program Tahunan Qurdis Kelas 3. Download
4. Program Semester Qurdis Kelas 3. Download
5. KKM Qurdis Kelas 3. Download
6. Silabus Qurdis Kelas 3 Semester 1. Download
7. Silabus Qurdis Kelas 3 Semester 2. Download
8. RPP Qurdis Kelas 3 Semester 1. Download
9. RPP Qurdis Kelas 3 Semester 2. Download




Berlangganan Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru:

0 Komentar Untuk "Perangkat Pembelajaran al-Qur'an Hadits Kelas 3 MI KTSP"

Posting Komentar